Halaman

Cari Blog Ini

Rabu, 30 Mei 2018

Pohon Ilmu Menurut Al - Ghazali


Merupakan gambaran bagaimana ilmu pengetahuan muncul dan membentuk cabang – cabang baru dari satu akar.  Senada dengan pendapat Einsten bahwa “Semua agama, seni, dan ilmu pengetahuan adalah cabang dari satu pohon yang sama”. Ilmu pengetahuan digambarkan dalam pohon yang saling terkait tidak dapat dipisahkan antar elemennya dan berfungsi saling menguatkan dalam sistemnya. Ilmu yang paling tua dan mempunyai objek yang luas dan umum adalah filsafat. Oleh karena itu, filsafat disebut sebagai "induk" atau "ibu" dari ilmu pengetahuan.

Template Website Gentelella

Hai hai .. udah lama nih gak posting lagi.. Kali ini aku mau bagiin sebuah template website bernama ''Gentelella''. Buat par...